Sudah masuk September nih, kira-kira para developer punya kejutan apa lagi ya? Ini dia game yang rilis di PS4, PS5, Xbox Series X/S, Nintendo Switch, dan PC.
Game Harvest Moon: Home Sweet kini tersedia di Android dan iOS. Temukan cara download dan harga untuk menikmati pengalaman bercocok tanam yang legendaris!
Dalam upaya mendukung pertumbuhan game lokal, Tencent dan Garena bakal bagi-bagi ilmu. Developer game di Tanah Air bisa merasakannya dalam acara Gameseed 2024.