detikHealth
Curhat Adam, Dipanggil Mutan Cacat Karena Wajahnya Penuh Tumor
Orang-orang melihat Adam Pearson ke mana saja ia pergi. Tak jarang dari tatapan tajam orang sekitar keluar juga kata hinaan yang membuat Adam merasa terluka.
Kamis, 30 Jul 2015 12:47 WIB







































