Filter
Urut berdasarkan
Tipe artikel
detikTravel
My Journey in Hanoi, Halong Bay, and Ho Chi Minh
Hari pertama saya tiba di Hanoi, ibu kota Vietnam. Kebanyakan penduduk di Kota Hanoi masih menganut paham komunis. Kota ini belum banyak perubahan secara modern.
Senin, 07 Nov 2011 11:33 WIB
detikOto
Motor Jadul Bermesin Uap Siap Jadi Motor Termahal di Dunia
Motor apakah yang menurut Anda memiliki harga termahal? Ducati, BMW atau Aprilia keluaran terbaru? Ternyata tidk. Sebab sebuah motor jadul yang masih menggunakan mesin uap digadang-gadang akan menjadi motor termahal di dunia.
Kamis, 03 Nov 2011 21:59 WIB
detikOto
Honda Indonesia Catat Rekor Penjualan Bulanan Tertinggi dalam Sejarah
Pabrikan motor Honda sepertinya sedang tersenyum. Sebab untuk pertama kalinya PT Astra Honda Motor (AHM) berhasil melampaui angka penjualan 400.000 unit per bulan setelah pada bulan Oktober lalu berhasil menjual 415.071 unit sepeda motor di pasar domestik. Rekor pun tercipta.
Rabu, 02 Nov 2011 13:25 WIB
Aku Cinta Indonesia
Museum Tsunami Aceh: Rumoh Aceh as Escape Hill
Museum ini bukan hanya mengenang tragedi Tsunami tanggal 26 Desember 2004 tapi berfungsi juga sebagai pendidikan bagi generasi muda tentang antisipasi bencana dan tempat evakuasi yang memadai jika terjadi peristiwa serupa.
Senin, 31 Okt 2011 15:53 WIB
Aku Cinta Indonesia
Bentor : Kendaraan Roda Tiga Andalan Daerah Sumatera
Bentor atau Becak Motor adalah sepeda motor yang di sebelah kirinya di pasang tempat duduk untuk penumpang. Kendaraan 3 roda ini menjadi kendaraan andalan di wilayah sumatera yang berbukit-bukit.
Kamis, 27 Okt 2011 16:02 WIB
detikOto
Ribuan Motor Honda Lawas Serbu Jakarta
Nama Honda di belantika roda dua Indonesia hadir bukanlah baru setahun dua tahun, melainkan sudah eksis selama puluhan tahun. Nah, bagi para pecinta motor retro Honda, pabrikan berlambang sayap tunggal mengepak ini pun melaksanakan sebuah acara khusus.
Senin, 17 Okt 2011 17:15 WIB
detikTravel
jogja malang
wisata kuliner dari kota jogjakarta dan malang
Selasa, 11 Okt 2011 18:06 WIB
detikTravel
Mengisi Liburan Pendek di Kota Tua
Tidak semua liburan pendek tidak dapat diisi dengan traveling dna mengenal peradaban. Liburan pendek dapat diisi dengan mengunjungi spot pariwisata yang ada di sekeliling kita. Salah satu tempat eksotis dan bersejarah yang dpat dikunjungi di saat libur pendek akhir pekan adalah Kawasan Kota Tua.
Kamis, 29 Sep 2011 15:40 WIB
detikTravel
Hoi-An, Kota Tua yang Tetap Romantis
Mengunjungi Hoi-An diperlukan waktu satu hari saja (situs sejarah) atau 2-3 hari bila ingin melengkapi dengan mengunjungi pantai dan pulau Cham. Anda bisa membuat jas murah, cepat dan rapi. Kota tua dengan lampion sangat romantis bila dinikmati di malam hari.
Kamis, 08 Sep 2011 16:15 WIB







































