Yordania mengatakan negara-negara Arab "bersedia menjamin keamanan Israel" jika negara Yahudi itu mengakhiri pendudukannya dan jika negara Palestina terbentuk.
Jay Idzes menjadi pesepakbola ASEAN pertama yang debut di Serie A, bermain untuk Venezia melawan Fiorentina. Dia adalah pemain ke-38 dari Asia di liga tersebut.
ICC mengeluarkan surat perintah penangkapan Perdana Menteri (PM) Israel Benjamin Netanyahu. Namun, sejumlah negara ternyata enggan memathui perintah tersebut.