Dari satu adegan ke adegan yang lain, ada banyak detail yang ditampilkan dalam MV BLACKPINK Lovesick Girls. Mungkin beberapa hal ini terlewat dari pandanganmu!
BLACKPINK akhirnya merilis teaser MV untuk lagu Lovesick Girls. Lagu ini menjadi lagu utama yang dirilis pada 2 Oktober 2020 bersaman dengan The Album.
BLACKPINK mengumumkan title track untuk 'THE ALBUM' yang berjudul 'Lovesick Girls'. Di teaser photo terbaru, Rose bersandar pada Jisoo dan Jennie ke Lisa.