Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, telah mengumumkan 23 nama pemain untuk mengikuti Piala AFF U-22 2019. Tak ada nama Saddil Ramdani dalam skuat.
PSIS Semarang sukses merekrut pemain timnas Indonesia sekaligus putra daerah Septian David Maulana. Eks pemain Mitra Kukar tersebut diikat kontrak setahun.