Presiden Prabowo mengumpulkan ketua umum partai politik hari ini di Istana Negara. Salah satu yang telah hadir Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin.
Elite Partai Demokrat Herman Khaeron mengaku tidak paham dengan oposisi yang dimaksud Ganjar Pranowo. Menurutnya, oposisi biasanya sikap dari partai politik.