Sergio Ramos mencatatkan rekor baru usai membobol gawang Leganes. Pemain Real Madrid itu kini menjadi bek tertajam dalam satu musim LaLiga di abad ke-21.
Roger Federer melalui pertarungan sulit melawan John Millman di babak ketiga Australia Terbuka. Bertarung lima set, petenis Swiss itu terjepit di set penentuan.