Meski gerimis, antusiasme warga Bandung menyambut tahun baru 2016 tak terbendung. Ribuan warga berjubel di Alun-Alun. Tiik pusat kota ini jadi lautan manusia.
Sebelum perayaan malam tahun baru, Wali Kota Bandung Ridwan Kamil mengimbau agar warga melaksanakan Salat Isya berjamaah di masjid wilayahnya masing-masing.
Kota Bandung menjadi tujuan untuk liburan Tahun Baru. Ada sejumlah titik yang menjadi pilihan untuk merayakan malam pergantian tahun di kota Paris Van Java.
600 petugas kebersihan Kota Bandung diterjunkan mengantisipasi peningkatan volume sampah saat malam tahun baru. Volume sampah diprediksi naik 40 persen.
Ridwan Kamil mencetuskan dasar pembuatan trotoar yang ramah pejalan kaki, yakni 'Panca Trotoar'. Ke depan, pedestrian yang dibangun harus memenuhi syarat ini.
Banjir yang kerap melanda wilayah cekungan Bandung, khususnya Kabupaten Bandung harus segera diatasi. Diperlukan gerakan bersama antar wilayah yang ada.