Cagub Nomor Urut 1 Ridwan Kamil siap memberikan dana kekuatan sosial bagi Gen Z yang kena PHK. Ia juga menyiapkan coworking space gratis, termasuk kopinya.
Debat calon Gubernur DKI Jakarta 2024 membahas PHK Generasi Z. Ridwan Kamil tawarkan bantuan sosial, sementara Pramono Anung fokus pada pengembangan talenta.
Ridwan Kamil menanyakan cara membantu Gen Z yang kena PHK. Pramono Anung beri solusi agar tak di-PHK dan jika sudah terlanjur di-PHK, akan ada konseling 24 jam.
Gelombang PHK yang terjadi di industri game masih belum surut. Salah satu pengembang dan penerbit game ternama, Ubisoft, memulangkan sebanyak 45 karyawannya.