Eks manajer dan pelatih Chrisjon, Muklis Sutan Rambing, menggugat juara dunia kelas bulu versi WBA itu Rp 5 miliar. Sidang perdana dipadati pengunjung.
Meski hanya berbentuk spanduk, polisi tak mau kecolongan. Saat mahasiswa Papua berdemo menuntut Kapolda Papua mundur, spanduk bermotif Bendera Bintang Kejora yang dibawanya diamankan.
Sidang gugatan pemecatan mantan Ketum PKB Alwi Shihab dengan empat pihak tergugat di PN Jaksel, disepakati menggunakan mediator untuk mengakhiri konflik.
Setelah menerima pelimpahan berkas perkara dari Kejari, PN Semarang membentuk 3 majelis hakim yang akan memimpin sidang kasus korupsi APBD Rp 2,16 miliar.