detikNews
PBNU Minta Polisi Usut Tuntas Pembakaran Pondok Syiah di Madura
Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menyesalkan terulangnya kekerasan atas nama agama dalam pembakaran pondok syiah di Sampang, Madura. NU meminta penegak hukum mengusut tuntas kasus tersebut.
Jumat, 30 Des 2011 17:51 WIB







































