detikNews
Jadi Calon Wali Kota Bogor, Bima Arya Janji Tampil Maksimal
KPU Bogor resmi menetapkan pasangan calon Wali Kota/Wakil Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto-Usmar Hariman sebagai pasangan calon dalam Pilkada bulan September mendatang.
Minggu, 21 Jul 2013 04:49 WIB







































