detikFinance
Untuk Pertama Kalinya Masuk Fortune 500, Pertamina Gelar Syukuran
PT Pertamina (Persero) mengadakan syukuran berbuka puasa bersama dengan 5.000 anak yatim piatu.
Minggu, 21 Jul 2013 15:55 WIB







































