Kylian Mbappe kembali absen dari Timnas Prancis di jeda internasional November ini. Pelatih, Didier Deschamps, tak menjelaskan alasan pasti Mbappe absen lagi.
Real Madrid bungkam Manchester City di leg pertama playoff babak 16 besar Liga Champions. Pelatih Carlo Ancelotti senang dengan barisan bek daruratnya.
Kemenangan atas Atalanta menyisakan kabar kurang menyenangkan untuk Real Madrid. Kylian Mbappe mengalami cedera dan tidak bisa menuntaskan pertandingan.
Real Madrid memetik kemenangan atas Manchester City berkat gol pada menit akhir. El Real disebut melakukan hal yang biasa dilakukan selama bertahun-tahun.