Menurut Chef Ragil Imam Wibowo belajar memasak di rumah tidak sulit. Bisa dimulai dari belajar memasak tumisan sederhana yang praktis dan mudah untuk dibuat.
Pekalongan bukan hanya dikenal sebagai Kota Batik, di sini juga ada makanan menarik. Tim Bikin Laper sampai terbuai dimanjakan enaknya nasi megono dan tauto.