Hari ini IHSG diperkirakan akan menguat menjelang pengumuman data pertumbuhan ekonomi kuartal III dan paket kebijakan ekonomi jilid VI. Aksi beli diperkirakan akan ramai.
IHSG diperkirakan masih bisa lanjutkan penguatan dibantu sentimen positif dari bursa global dan regional. Investor masih menanti laporan pertumbuhan ekonomi.