detikFinance
Mendag 'Lempar Handuk' Soal Permendag No 44 Tahun 2008
Menteri Perdagangan Mari Elka Pengestu mengaku tak ikut campur soal tidak ditetapkannya Pelabuhan Dumai sebagai pelabuhan khusus untuk 5 produk tertentu.
Kamis, 04 Des 2008 19:15 WIB







































