Satgas COVID-19 menyebut bahwa kepatuhan memakai masker dan jaga jarak semakin menurun. Sehingga, terjadi lonjakan kasus COVID-19 pada akhir bulan November.
Sepekan terakhir tren kasus COVID-19 di Indonesia meningkat drastis, termasuk di DKI Jakarta. Apakah RSD Wisma Atlet masih sanggup dalam menampung pasien?