Presiden Joko Widodo secara resmi menyampaikan pengumuman bahwa mudik Lebaran 2022 diperbolehkan. Sebelum mudik cek dulu daftar tol yang sudah bisa dilalui.
Ketua DPC Gerindra Kabupaten Pekalongan Nunung Sugiantoro tewas dalam kecelakaan pagi tadi. Sebelumnya Nunung sempat menghadiri kegiatan internal partainya.
Pengelola memastikan tidak ada kegiatan pungli oleh petugas Tol Kayu Agung-Palembang. Namun para petugas tetap diberi sanksi karena emosional kepada sopir truk.