detikNews
Anjani Pramesti, Pengemudi Mobil Maut di Jaktim Tenaga Kontrak Bappenas
Anjani adalah seorang pekerja kontrak di Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas). Dia bekerja sejak September 2019.
Kamis, 16 Jul 2020 15:33 WIB