detikNews
Semburan Gas Panas Tiba-tiba Muncul di Pekarangan Rumah Warga di Pontianak
Warga Gang Assalam, RT 07/RW 12, kelurahan Kota Baru, kota Pontianak, Kalimantan Barat, dihebohkan dengan semburan gas berbau disertai kepulan asap putih di pekarangan rumah.
Jumat, 12 Des 2014 09:28 WIB







































