Iran melancarkan serangan rudal dan drone ke Israel. Bandara internasional Imam Khomeini sempat ditutup saat serangan terjadi. Namun, kini telah dibuka kembali.
Yordania, Irak, dan Lebanon sempat menutup wilayah udaranya karena serangan drone hingga rudal Iran ke Israel. Kini, wilayah udara tersebut dibuka lagi.
Iran menghujani Israel dengan ratusan drone dan rudal. Pengamat menyebut karena kecepatan drone sekitar 200 km/jam, maka bisa terpantau Israel sejak awal.