Untuk menghindari kemungkinan terjadinya gangguan dalam perayaan hari raya Idul Fitri, Polda Bali akan melakukan pengamanan ekstra ketat terhadap masjid di Bali.
Asosiasi Tuna Longline Indonesia mengancam menyomasi Pertamina Denpasar, karena telah menaikkan harga solar. Pertamina dinilai melanggar Perpres 22/2005.
Pertamina Unit Pemasaran V Denpasar memberlakukan harga BBM -- dalam hal ini solar -- seharga Rp 5.480/liter untuk perusahaan perikanan di Pelabuhan Benoa karena termasuk kategori industri.
Di Bali, solar untuk industri dihargai Rp 5.480/liter, atau meroket 149% dari harga lama, Rp 2.200/liter. Buntutnya, sekitar 11 ribu anak buah kapal (ABK) terancam di-PHK.