Penyanyi Nindy memang kerap tampil beda dari yang lain. Seperti beberapa waktu lalu menggunakan piama saat hadir di pesta ulang tahun anak Krisdayanti.
Nindy Ayunda, Ashanty, Olla, Ussy hingga Ririn Ekawati akhir-akhir ini ramai dibicarakan lantaran gengnya. Lantas akankah mereka mengajak pula artis lain?