detikNews
Chevron Klaim Buangan Limbah Tak Cemari Lingkungan
Masyarakat tradisional Suku Sakai menuding pengelolaan limbah milik PT Chevron mencemari lingkungan penduduk. Namun perusahaan asal AS ini menepisnya.
Sabtu, 12 Mei 2007 15:06 WIB







































