Giring Ganesha merespons PKS yang menjanjikan ibu kota tetap di Jakarta jika menang Pemilu 2024. Giring menuturkan IKN Nusantara cita-cita Presiden Jokowi.
Hasto bicara soal elektabilitas Ganjar-Mahfud yang menurun di beberapa survei. Hasto menyebut survei itu seperti putusan MK yang menurutnya bisa diintervensi.
Pelaku usaha dan petani tembakau menolak keras rancangan peraturan pemerintah (RPP) tentang Pelaksanaan UU Kesehatan 2023 terkait Pengamanan Zat Adiktif.