detikNews
Kapal Dirampok ABK Sendiri, Nakhoda Asal Taiwan Dibunuh
ABK asal Indonesia diduga merampok kapal tempatnya bekerja, membunuh sang nakhoda dan membuat kepala mesin terkatung-katung 20 hari di laut.
Rabu, 24 Mei 2006 14:12 WIB







































