Cuaca panas melanda Indonesia, suhu mencapai 37,6°C. BMKG mengingatkan bahaya dehidrasi dan heatstroke. Berapa suhu maksimum yang bisa ditahan tubuh manusia?
Kemendag gelar Trade Expo Indonesia ke-40 untuk tingkatkan UMKM. Acara ini jadi platform kolaborasi eksportir dan buyer global melalui sesi konsultasi bisnis.
Fase Bulan Baru pada 21 Oktober berpotensi meningkatkan ketinggian air laut maksimum. Sejumlah wilayah pesisir di Indonesia berpotensi terkena banjir pesisir.
Festival Gandrung Sewu 2025 di Banyuwangi akan menampilkan ribuan penari di Pantai Boom. Acara ini merayakan budaya dan pariwisata lokal dari 23-25 Oktober.