Beberapa variety show di Korea ada yang bertemakan kuliner yang menarik. Mulai dari ajang pencarian bakat memasak hingga selebriti membuka restoran pop-up.
Pie daging babi yang dijual di restoran ini cukup menarik perhatian banyak orang. Harganya fantastis dengan ukuran super besar yang dibanderol hingga Rp 4 juta!
Makan di Depot Bu Rudy sayang dilewatkan jika mampir ke Surabaya. Cita rasa otentik makanannya dipertahankan sejak jualan di mobil hingga jadi restoran besar.
Foie gras yang terkenal sebagai makanan mahal asal Perancis punya perjalanan panjang. Hidangan berbahan hati anga ini telah disajikan sejak masa peradaban kuno.