detikFinance
Muncul di DPR, Dahlan Iskan Dihujani Kritik
Menteri BUMN Dahlan Iskan menghadiri rapat kerja dengan Komisi VI DPR hari ini. Raker yang dibuka dan dipimpin oleh Airlangga Hertarto ini berlangsung cukup tegang.
Senin, 08 Apr 2013 16:46 WIB







































