Petugas Pangkalan TNI AL Kota Batam dan Stasiun Karantina Ikan Pengendali Mutu (SKIPM) Batam menggagalkan penyelundupan baby lobster senilai Rp 37,2 miliar.
Penyelundupan 25 ekor burung langka dan 1 ekor monyet emas digagalkan polisi. Satwa langka itu akan diselundupkan melalui jalur laut Jambi menuju Malaysia.
8 Ekor kasuari Gelambir Ganda dilepasliarkan ke Papua. Sebelumnya, 8 ekor binatang langka itu direlokasi ke Surabaya pada Agustus 2018 lalu dari Surabaya.
IAR Indonesia bersama BKSDA Kalimantan Barat kembali melepasliarkan enam orangutan di Sintang. Total IAR sudah melepaskan 36 orang utan ke habitatnya..