Ashanty dan Anang Hermansyah nyaris kena tipu terkait jual-beli rumahnya. Ternyata calon pembeli adalah penipu kelas kakap yang sering melakukan aksinya.
PMI Jatim juga menjadi korban janji dari perempuan bernama Rita Hapsari Ning Tyas. Perempuan yang menipu Ashanty itu dinilai pandai membuat orang yakin.
Titik (20), warga Kendal, Jawa Tengah dihantui teror kiriman paket barang selama dua tahun ini. Polisi turun tangan untuk mengungkap pelaku teror tersebut.