Pengiriman 7 paket sabu seberat 2 kg dari Pekanbaru menuju Palu, Sulawesi Tengah digagalkan. Dua pelaku diamankan di Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru.
Sebanyak 2.110 peserta mengikuti lomba desain helm Merah Putih dan kampanye safety riding di Riau, merayakan Hari Kemerdekaan Ke-79 dengan semangat keselamatan.
Riau Bhayangkara Run di Pekanbaru akan digelar besok. Event lari yang digagas oleh Irjen Iqbal itu dinilai dapat memicu pertumbuhan perekonomian masyarakat.
Kapolda Riau Irjen Mohammad Iqbal cek langsung pengambilan race pack Riau Bhayangkara Run 2024 di GOR Remaja Pekanbaru. Ia bangga tingginya antusias masyarakat.
Penjual pecel lele kaki lima curi perhatian karena paras tampannya. Ada juga cara ampuh usir kecoak di dapur hingga daftar kedai kopi legendaris di Pekanbaru.
Polda Riau merangkul HMI Badko Sumbagtera dalam menciptakan Pilkada aman dan damai. Salah satunya dengan diskusi panel dan deklarasi Pilkada Damai 2024.
Polisi menaikkan status perkara perjalanan dinas fiktif di DPRD Riau menjadi penyidikan. Walaupun begitu polisi belum mengumumkan tersangka di kasus tersebut.