Sebanyak 734 bayi di Korea Selatan menerima warisan 67,1 miliar won pada 2024. Ini diduga cara orang tua kaya menghindari pajak. Investigasi diperlukan.
Kotak hitam di pesawat jatuh Jeju Air berhenti merekam empat menit sebelum insiden. Hal itu diungkapkan Kementerian Transportasi Korea Selatan pada Sabtu (11/1)
Puisi 'Aku' karya Chairil Anwar go internasional. Puisi itu mejeng di Stasiun Yeouido dan di Stasiun Gangnam Korea Selatan lho detikers. Begini potretnya!