Demam Tik Tok juga merajalela di kalangan selebriti. Di aplikasi yang kembali hits itu, salah satu selebriti yang terkena 'demamnya' adalah Wulan Guritno.
Istri Opick mendadak jadi perbincangan warganet di Instagram sekitar 4 hari lalu. Penyebabnya adalah dia mengunggah soal virus corona sudah tertulis di Iqra.