Polisi turun tangan mengusut pengaturan skor pertandingan sepakbola di Indonesia. Siapa pemain lama pengatur skor yang tengah masuk radar Satgas Antimafia Bola?
Polisi Trenggalek bongkar praktik penyalahgunaan dana Bantuan Siswa Miskin (BSM) dan Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di sekolah. Kerugian negara Rp 246 juta
Duta Besar Repubik Indonesia untuk Selandia Baru, Tantowi Yahya, tak henti-hentinya menegaskan bahwa reintegrasi Papua ke NKRI adalah sah dan sudah final.
Ketua DPC Partai Demokrat Banjarnegara, Hadi Suwarno, terdakwa dugaan tindak pidana pemilu divonis bebas oleh PN Banjarnegara. Jaksa menyatakan banding.
Pengadilan Negeri Blitar menolak gugatan praperadilan tersangka Mohammad Trijanto. Dengan begitu, sidang kasus dugaan pelanggaran UU ITE kembali dilanjutkan.