detikHot
Di Rusia Dilarang Memaki Lewat Karya Seni
Pemerintah Rusia melarang penggunaan kata-kata kasar dalam karya-karya film, buku, musik, teater dan konser. Presiden Vladimir Putin sendiri yang menandatangani peraturan yang mulai berlaku pada 1 Juli mendatang.
Kamis, 08 Mei 2014 09:09 WIB







































