Wartawan Australia, David Jenkins, dalam buku 'Soeharto & Barisan Jenderal Orba', mengupas fakta adanya intelijen di balik aksi Komando Jihad. Komando Jihad diciptakan dengan tujuan untuk mendiskreditkan umat Islam.
Jumlah negara yang mengeluarkan travel warning bagi warganya pasca gempa bumi, tsunami, serta radiasi nuklir di Jepang makin bertambah. Setidaknya, sudah ada 26 negara yang mengeluarkan travel warning tersebut.
Krisis yang melanda Timur Tengah khususnya Libya mulai menuai situasi negatif. Selain membuat harga minyak dunia melambung, krisis di negara Afrika Utara itu pun ternyata membuat mobil di Spanyol tidak boleh lagi ngebut.
Forum Parlemen Asia Pasifik (APPF) pada 2011 ini kan digelar di Ulaanbaatar, Mongolia. Dalam forum yang dihadiri sekitar 300 negara tersebut, delegasi Indonesia akan membahanakan bahasa Indonesia.