Penggeledahan yang dilakukan KPK di rumah Eks Ketua Umum PPP Djan Faridz berbuntut panjang. KPK meyakini penggeledahan ada kaitannya dengan Harun Masiku.
"MAKI melihat terdapat anomali persepsi masyarakat atas hasil survei Litbang Kompas soal citra baik tiga penegak hukum," ujar Koordinator MAKI Boyamin.
KPK menggeledah rumah mantan Ketum PPP, Djan Faridz, terkait suap Harun Masiku. Penggeledahan tersebut membuat PPP terkejut hingga PDIP juga ikut bersuara.
KPK tiba-tiba melakukan penggeledahan berkaitan dengan kasus Harun Masiku di salah satu rumah di Menteng, yang ternyata milik Djan Faridz. PPP terkaget-kaget.