detikHealth
Lawan 'Varian Raja' B1351, Efikasi Vaksin COVID-19 AstraZeneca 10,4 Persen
Studi terbaru yang dipublikasi di New England Journal of Medicine melihat efikasi vaksin COVID-19 AstraZeneca terhadap varian B1351 hanya 10,4 persen.
Rabu, 17 Mar 2021 20:00 WIB







































