detikFinance
Harga Naik Tak Wajar, Saham Adhi Karya Dibekukan
BEI menghentikan sementara perdagangan saham PT Adhi Karya (Persero) Tbk, mulai sesi I perdagangan 7 Januari 2021 sampai pengumuman bursa lebih lanjut.
Kamis, 07 Jan 2021 10:44 WIB