Bupati Indramayu Lucky Hakim melepas ribuan ular jinak untuk melawan hama tikus di sawah. Langkah ini diharapkan dapat membantu petani dan ramah lingkungan.
Minat wisatawan, baik nusantara maupun mancanegara untuk berwisata ke Indonesia semakin meningkat. Ini merupakan peluang bagi sektor pariwisata berkelanjutan.
Grebeg Suro 2025 di Ponorogo mengajak anak-anak mengekspresikan cinta melalui seni dan pelestarian lingkungan. Ada 37 peserta mengikuti lomba lukis tong sampah.
Gubernur Khofifah ajak OJK tingkatkan literasi keuangan di desa untuk lindungi masyarakat dari pinjol ilegal. Ada program Desa Devisa dan Koperasi Merah Putih.
Makan bergizi gratis tetap berjalan pada masa libur sekolah. Distribusi dilaksanakan selama 6 hari dengan kombinasi makanan siap santap hingga makanan kemasan.