Dinas Lingkungan Hidup (DLH) kota Bandung mengerahkan 1.968 tenaga kebersihan untuk mengantisipasi peningkatan produksi sampah saat libur Lebaran 2023.
Polresta Denpasar mengamankan lima daerah wisata di tiga kecamatan di dua kabupaten saat libur Lebaran, yakni Kuta, Kuta Selatan, dan Denpasar Selatan.