detikSport
Stoner Catat Waktu Terbaik, Rossi Ketiga
Sesi latihan bebas pertama MotoGP Jerman berlangsung kering meski lintasan Sachsenring masih sedikit lembab. Dalam sesi ini Casey Stoner dari Ducati jadi pembalap terdepan.
Jumat, 17 Jul 2009 20:21 WIB







































