Presiden Prabowo Subianto melantik 11 pejabat baru di Istana Negara, Jakarta, untuk periode 2024-2029. Pelantikan ini menandai reshuffle kabinet yang signifikan
Timnas Putri Indonesia akan melawan Kirgistan di Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026. Saksikan siaran langsungnya malam ini di Indomilk Arena, Tangerang.
Produksi gabah kering giling (GKG) Sumsel diprediksi mencapai 3,59 juta ton tahun ini, surplus 1,16 juta ton beras. Waspadai potensi inflasi menjelang Nataru.
Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno menyambut gembira penandatanganan MoU terkait ekspor listrik bersih antara pemerintah Indonesia dengan pemerintah Singapura.