Polisi ungkap kasus penganiayaan hewan di Rokan Hilir, menyelamatkan dua anjing terikat. Pelaku ditangkap dan dijerat hukum terkait penyembelihan anjing.
Pasien diangkut mobil ambulans tewas dalam kecelaan yang melibatkan Land Cruiser di Pelalawan, Riau. Korban tersebut awalnya hedak dirujuk ke RS di Pekanbaru.
Polres Kuansing panen jagung pipil di Desa Pulau Komang Sentajo, mendukung ketahanan pangan. Kapolres Ricky siap tanam jagung serentak di 9 hektar lahan.
Kapolda Riau Irjen Herry Heryawan cek kesiapan peralatan karhutla di Mako Brimob. Dia memastikan semua personel dan alat siap menghadapi musim kemarau.