detikHot
Titi DJ: Album Baru Tahun Ini, Konser Tunggal Tahun Depan
Kerinduan para penikmat musik Tanah Air dengan karya baru Titi DJ sepertinya tak lama lagi akan terobati. Titi berencana untuk merilis album barunya tahun ini.
Rabu, 29 Apr 2015 09:50 WIB







































