Pengacara kondang Hotman Paris ikut terjun menangani kasus raibnya milik atlet eSport Winda Lunardi dan ibunya. Hotman ditunjuk sebagai kuasa hukum Maybank.
Tersangka kasus dugaan penilapan uang Rp 22 miliar milik Winda Lunardi, Albert, juga terlilit kasus perbankan lain. Kasusnya sudah dilimpahkan ke kejaksaan.