detikNews
Menunggu Konsistensi Koalisi Tulus Ala Jokowi
Capres PDIP Jokowi mengedepankan penguatan presidensiil dalam pembentukan koalisi Pilpres 2014. Jokowi tak ingin bagi-bagi menteri, kata koalisi bahkan diganti jadi kerja sama, untuk menggambarkan tidak adanya politik dagang sapi.
Rabu, 16 Apr 2014 11:25 WIB







































